Otomotif
-
Dijual Dengan Harga Lebih Dari 175 Juta, Apa Kelebihan Dari Ayla Varian Tertinggi?
Sebagian orang tentu tertarik dengan mobil hatchback varian terendah yang menawarkan spesifikasi yang secukupnya dengan harga terjangkau. Tetapi ada juga sebagian orang yang lebih pilih varian tertinggi mobil jenis hatchback karena sudah pasti lengkap dalam hal spesifikasi teknis dan juga fitur walaupun harganya lebih mahal. Jika masih bingung dalam memilih varian atau tipe pada sebuah mobil maka ada baiknya untuk membandingkan antara keduanya agar bisa mendapatkan kesimpulan yang tepat. Hampir setiap mobil diperkenalkan dengan beberapa varian sekaligus dan jarang sekali ada mobil hanya tersedia satu varian saja kecuali memang mobil mewah. Salah satu mobil jenis hatchback yang banyak sekali variannya hingga berjumlah 12 tipe adalah Daihatsu Ayla. Dengan jumlah varian…
-
Keuntungan Beli Mobil Hyundai Terbaru Secara Kredit
Ada banyak koleksi mobil Hyundai terbaru yang nantinya akan dirilis pada tahun 2023 ini, siap-siap saja bagi penggemarnya jika ingin membeli produk tersebut. Apalagi Hyundai ini dikenal dengan kualitas produknya yang sudah tidak perlu diragukan lagi. Inovasi-inovasi produk mereka juga menjadi hal yang sangat dinantikan oleh masyarakat. Di Indonesia gerai Hyundai ini juga sudah tersebar di banyak kota besar, sehingga lebih mudah jika ingin membeli produknya tersebut. Karena kendaraan di zaman sekarang punya peran penting sebagai penunjang mobilitas, untuk Anda yang aktif dan suka bepergian kemana-mana, maka dengan kehadiran dari Hyundai akan membantu untuk mempermudah mobilitas. Menghemat waktu juga dengan berkendara sendiri. Namun juga harus siap dengan konsekuensi biaya pemakaian sampai dengan…
-
Musim Hujan Datang, Begini Cara Agar Mobil Tetap Awet
Memahami cara merawat mobil yang tepat bisa membuat kendaraan berumur panjang. Performa mobil yang selalu baik akan mengurangi resiko kecelakaan. Mulai dari membersihkan mesin dan body mobil dengan shampoo mobil terbaik dan langkah lainnya. Berdasarkan survei dari American Automobile Association (AAA) menyatakan penyebab kerusakan mobil kebanyakan berasal dari kurangnya perawatan yang tepat dan berkala. Terlebih sekarang sudah waktunya musim hujan. Jangan biarkan air hujan mengering di bodi mobil Setelah mobil Anda terkena hujan, pastikan Anda mengelap ataupun mencuci bodi mobil sehingga terhindar dari risiko timbulnya jamur di sekitar bagian komponen mobil yang lembab serta menjaga seluruh bagian mobil tidak berkarat karena kadar air hujan yang mengandung zat asam. …
-
Mobil Bekas yang Paling Digandrungi Sepanjang Tahun 2022
Berkeinginan membeli mobil bekas tapi masih bingung ingin membeli dari brand mana adalah masalah lumrah. Keputusan ini juga diusung sebagai alternatif terbaik apabila ingin membeli mobil baru murah tetapi lebih baik jika membeli mobil bekas dengan kualitas yang sama seperti LCGC. Kebingungan itu dapat diatasi dengan mencari apa saja mobil bekas paling laris dan digandrungi oleh masyarakat Indonesia. Bukan hanya dari harga, tetapi juga komponen, desain, serta fisik eksterior serta interiornya. Daftar Rekomendasi Mobil Bekas Terbaik Di bawah ini adalah deretan mobil bekas dengan kualitas tinggi yang harganya setara LCGC. 1. Suzuki Ertiga GL Facelift Rekomendasi pertama yang bisa dicari di dealer jual mobil bekas adalah Suzuki Ertiga GL Facelift…
-
Jadwal Balapan MotoGP 2022
Bagi Anda para pecinta MotoGpP, tentu mengetahui jadwal balapan MotoGP 2022 adalah sebuah hal yang wajib untuk diketahui. Supaya Anda tidak sampai melewatkan hari-hari ketika laga ini dimulai. Hal tersebut tentu menjadi sesutu yang sangat dinanti-nanti oleh setiap penggemar pertandingan satu ini. Terutama jika pemain atau tim favoritnya sedang bermain pada laga tersebut, tentu para penggemarnya akan semakin bersemangat untuk menyaksikannya. Pentingnya Mengetahui Jadwal Balapan MotoGP 2022 Bagi para penggemar balapan MotoGP, mengetahui jadwal pertandingannya adalah sebuah hal yang sangat penting. Apalagi jika pertandingan yang berlangsung dilakukan oleh tim atau pemain favorit. Tentu, itu akan semakin membangkitkan semangat orang-orang untuk menyaksikan pertandingan balapan tersebut dari awal hingga akhir. Setiap tahun…
-
Fakta Keuntungan Dan Kerugian Dari Harga Toyota Raize
Fakta Keuntungan Dan Kerugian Dari Harga Toyota Raize – Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, industri otomotif akan memberikan yang terbaik untuk pemasaran mobil di Indonesia. Salah satu mobil yang siap dihadirkan di bursa otomotif adalah Toyota Raize yang merupakan mobil terbaru Toyota yang lahir tahun lalu. Pabrikan Toyota telah merilis mobil terbarunya khusus untuk segmen kelas SUV kompak, sehingga tak heran jika Toyota Raize memiliki desain eksterior yang cukup sporty dan gagah. Kemudian pada sisi interior, mobil ini dikemas dengan desain yang sangat menawan dan memanjakan para penghuninya. Dari pengamatan kami, keunggulan paling menarik dari Toyota Raize adalah dilengkapi dengan fitur cruise control adaptif. Dengan fitur ini, Toyota Raize mampu menjaga…
-
Pembalap Prancis Melompat dari Tebing 135 m dengan Sepeda Motor
Aksi base jump Tom dengan sepeda motor dilakukan di Avoriaz, sebuah resor lereng gunung di Prancis, dekat perbatasan Swiss.
-
Jokowi Jajal Mobil Listrik Mitsubishi Minicab MiEV di GIIAS, Ini Spesifikasinya
Mitsubishi Minicab MiEV yang dikendarai Presiden Jokowi dibekali dua pilihan baterai dengan jarak tempuh 100 km dan 150 km.
-
Konsumen Bisa Custom Sesuai Selera di Layanan My Own Creta, Ini Harga Paketnya
PT Hyundai Motor Indonesia (HMID) memberikan layanan My Own Creta, yang membuat pelanggan nantinya bisa custom sesuai selera. Berikut daftar harganya:
-
Janji IMI Soal Final Balap Motor ATC 2021 di Mandalika Akhir Pekan Ini
Sirkuit Pertamina Mandalika menjadi tuan rumah balap motor seri ke-3 dan ke-4 ATC 2021. Dua seri sebelumnya diadakan di Losail, Qatar.